RajaKomen

AKU MALU YA ALLAAAH

14 Des 2023  |  296x | Ditulis oleh : Editor
AKU MALU YA ALLAAAH

Sejenak aku berpikir...
Mulai merenung tentang hidup ini...
Aku menangis tersedu-sedu...
Air mata pun mengalir deras...
Aku menjadi sangat malu...
Merasa hina...merasa kotor...

Betapa banyak dosa kepada-Mu yang telah aku lakukan...
Betapa banyak perintah-Mu yang telah aku tinggalkan...

Seolah menjadi manusia munafik...
Melakukan ibadah banyak dengan sembunyi2 tetapi menjadi ujub...

Melakukan ibadah banyak dengan terang2an tapi menjadi sombong...
Benar-benar memalukan...!!!

Hanya menjadi manusia yang banyak berbuat kerusakan di muka bumi...
Bahkan lidah pun banyak menyakiti hati kaum muslimin lainnya...

Aku semakin gerah dengan semua dosa-dosa dan kemaksiatan ini...
Ya Allah...aku malu...aku maluuu...

Bahkan ketika bersikap munafik, masih saja ada manusia lain yang menganggap bahwa diri ini baik...

Bahkan ketika bermaksiat, masih saja ada manusia lain yang menilai diri ini manusia yang jujur...

Aku malu dan tersadar...
Engkau lebih tahu ya Allah bahwa aku tidak sebaik yang orang lain pikirkan...

Aku malu dan tersadar…

Betapa Engkau sangat baik padaku...

Dan juga sangat sayang padaku...
Bahkan ketika aku berbuat maksiat...

Maaf-Mu pun selalu terbentang luas...
Dan itu semua karena rahmat-Mu...

Bahkan segala aib hidupku pun Engkau tutupi dengan indah, dan Engkau balas dengan begitu banyak kebaikan...

Namun kapan aku pernah bersyukur...!? Mempertebal iman dan semakin lebih baik...!? Mencintai-Mu dengan tulus...!?

Ya Allah, jika nanti telah tiba kematianku, maka wafatkanlah aku dalam kerinduan berjumpa dengan-Mu, diampuni dosa2 & mendapat husnul khatimah, aamiiin..
 

Baca Juga:
Rumah Sehat Bersih WC Lancar dengan Jasa Sedot WC

Rumah Sehat Bersih WC Lancar dengan Jasa Sedot WC

Kesehatan      

8 Des 2021 | 575


Perilaku hidup sehat adalah cerminan seseorang yang menerapkan pola hidup keluarga yang sehat, menjaga kesehatan keluarga dengan prinsip mencegah lebih baik mengobati. Menerapkan hidup ...

Anda Sering Menggunakan Gadget? Jaga Mata Anda dengan 5 Tips ini

Anda Sering Menggunakan Gadget? Jaga Mata Anda dengan 5 Tips ini

Tips      

31 Maret 2020 | 557


CyberJawa.com - Di zaman sekarang tentu kita sulit dipisahkan dari yang namanya gadget atau komputer. Perangkat elektronik ini tampaknya sudah menjadi kebutuhan sehari-hari bagi ...

Variasi Olahraga Di Rumah Aja Dengan Peralatan Sederhana, Wajib Dicoba!

Variasi Olahraga Di Rumah Aja Dengan Peralatan Sederhana, Wajib Dicoba!

Kesehatan      

20 Mei 2020 | 527


Olahraga di rumah kini lebih disarankan mengingat anjuran dari Pemerintah Republik Indonesia untuk melakukan social distancing, physical distancing serta menjaga kebersihan dan melakukan ...

Menunaikan Ibadah Haji Bersama Travel Haji Terbaik dan Berpengalaman akan Menambah Wawasan dan Menjadi Berkah

Menunaikan Ibadah Haji Bersama Travel Haji Terbaik dan Berpengalaman akan Menambah Wawasan dan Menjadi Berkah

Pariwisata      

29 Jan 2024 | 370


Bagi semua umat muslim, menunaikan ibadah haji adalah impian dan kewajiban bagi yang mampu. Tetapi seringkali biaya yang menjadi hambatan. Untuk warga Jakarta dan sekitarnya yang ingin ...

Big Data Memiliki Peran Penting untuk Kemajuan Sebuah Perusahaan

Big Data Memiliki Peran Penting untuk Kemajuan Sebuah Perusahaan

Tips      

2 Jan 2022 | 817


Big data adalah data yang  jumlahnya sangat besar  kemudian dikumpulkan, disimpan, diolah dan dianalisis supaya menghasilkan informasi yang sangat berguna sebagai dasar ...

Pentingnya Memiliki Sertifikasi Adobe Professional untuk Karir Anda

Pentingnya Memiliki Sertifikasi Adobe Professional untuk Karir Anda

Tips      

31 Jan 2022 | 591


Jika anda adalah seorang yang ahli dalam membuat gambar atau teks yang bergerak atau motion graphics designer atau anda sedang belajar menjadi seorang video editor professional. Pentingnya ...