rajabacklink

THR Anak Apakah Boleh Diambil Orang Tua

8 Feb 2023  |  203x | Ditulis oleh : Editor
THR Anak Apakah Boleh Diambil Orang Tua

Ketika hari raya tiba ada tradisi berbagi bagi uang lebaran kepada anak-anak di hari lebaran, seorang anak biasanya akan mendapatkan uang hadiah dari orang tuanya, kakek, nenek, kerabat, dan dari tetangga. Masalahnya apakah uang thr yang didapatkan oleh anak-anak ini boleh diambil oleh orang tuanya?

Haramnya harta seorang muslim

Dalam islam, harta seorang muslim terjaga dan tidak boleh diambil tanpa hak. Hukumnya haram mengambil harta milik orang lain tanpa hak. Dalam firman Allah yang artinya “ Janganlah kalian makan harta sesame kalian secara batil” (QS. Al Baqarah :188)

Rasulullah Shallallahu’alaihi wa sallam juga bersabda : “Sesungguhnya Allah telah mengharamkan atas sesame kalian darah kalian (untuk ditumpahkan) dan harta kalian (untuk dirampas) dan kehormatan (untuk dirusak) sebagaimana haramnya hari ini, haramnya bulan ini dan haramnya negeri ini” (HR. Bukhari no. 1742)

Boleh mengambil harta orang lain jika melalui muamalah yang benar dan sah seperti: jual beli, hadia, hibah, waris, wasiat, sedekah, nafkah dan akad-akad yang lainnya.

Apakah harta anak adalah harta orang tua?

Harta anak adalah hak anak dan milik anak, bukan milik orang tua sama sekali sebagaimana hukum asal harta seorang muslim.

Buktinya jika seorang anak meninggal, maka ayah dan ibunya mendapatkan harta waris dari anaknya sebesar 1/3 atau 1/6 ayah dan ibunya tidak mendapatkan seluruh hartanya.

Allah ta’ala berfirman : “ Dan untuk dua orang ibu-bpak, bagi masing-masingnya seperenam dari harta yang ditinggalkan, jika yang meninggal itu mempunyai anak, jika orang yang meninggal tidak mempunyai anak dan ia diwarisi oleh ibu-bapaknya (saja), maka ibunya mendapat sepertiga jika yang meninggal itu mempunyai beberapa saudara, maka ibunya mendapat seperenam” (QS. An Nisa:11)

Ini jelas menunjukkan bahwa harta anak tidak otomatis menjadi harta orang tua. Sehingga uang thr anak atau uang lebaran anak adalah milik anak-anak sendiri, tidak boleh diambil oleh orang tua dengan cara batil.

Harta anak kecil yang belum baligh itu statusnya mahjur yaitu harta tersebut harus ditahan oleh walinya dan tidak boleh dibiarkan untuk dibelanajakan oleh mereka.

Batasan menahan harta mereka (anak-anak) adalah sampai mereka naligh atau sampai mereka dianggap mampu untuk mengatur harta dengan baik. Barulah ketika itu boleh diserahkan harta mereka kepada mereka.

Maka uang thr atau uang lebaran anak yang masih kecil, semestinya disimpan oleh orang tuanya dan tidak boleh diberikan kepada mereka kecuali mereka sudah baligh atau mengatur hartanya dengan baik. Boleh digunakan harta anak-anak untuk kepentingan anak-anak seperti membeli pakaian untuk mereka, membeli mainan, keperluan sekolah dan semisalnya.

Baca Juga:
Yayasan Islam Terbaik di Bandung

Yayasan Islam Terbaik di Bandung

Kampus      

8 Maret 2021 | 421


Sekolah Islam saat ini adalah menjadi prioritas utama bagi orang tua, karena dengan kita memilih sekolah yang berbasis Islam agar putra-putri kita kelak bisa tumbuh menjadi anak yang soleh ...

Pemasangan Instalasi Listrik Perlu Di Lakukan Oleh Ahlinya yang Terpercaya

Pemasangan Instalasi Listrik Perlu Di Lakukan Oleh Ahlinya yang Terpercaya

Tips      

26 Agu 2021 | 658


Seringkali perihal keselamatan dalam instalasi listrik kerap kali diabaikan oleh sebagian besar masyarakat. Persoalan listrik tentu saja jangan dianggap sepele, karena hampir semua bentuk ...

Mau Membeli Mobil Honda Terbaik dengan Banyak Discount, Di Sini Saja

Mau Membeli Mobil Honda Terbaik dengan Banyak Discount, Di Sini Saja

Tips      

30 Jul 2021 | 529


Hampir sebagian besar masyarakat saat ini ingin memiliki mobil, tentu saja untuk masyarakat yang menengah keatas. Mereka sebagian besar beralasan agar memudahkan pekerjaan mereka dengan ...

Cara Menjadi Penulis Artikel yang Handal dan Menarik untuk Pemula

Cara Menjadi Penulis Artikel yang Handal dan Menarik untuk Pemula

Tips      

5 Sep 2021 | 367


Mungkin ada sebagian masyarakat yang belum mengerti apa sih artikel itu? Artikel itu adalah karangan atau tulisan pendek yang berisi 300 kata sampai dengan 1000 kata dan membahas tema yang ...

Anies Baswedan Capres Pilihan Anak Muda No. 1

Anies Baswedan Capres Pilihan Anak Muda No. 1

Nasional      

29 Maret 2021 | 374


Menteri Pariwisata Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno masuk di posisi 5 besar calon presiden pilihan anak muda berdasarkan hasil survei Lembaga Indikator Politik ...

Impor Barang Mudah dari Singapore ke Indonesia

Impor Barang Mudah dari Singapore ke Indonesia

Tips      

10 Nov 2020 | 539


Singapore adalah negara tetangga yang sangat dekat dengan kita hanya terbelah oleh selat yang tidak terlalu jauh, bahkan saking dekatnya dengan salah satu pulau di negara kita yaitu pulau ...